Ide Hampers Lebaran Menarik dan Paling Dicari

Ide Hampers Lebaran Menarik dan Paling Dicari

Hari raya idul fitri akan segera tiba. Pada momen ini, pemberian hampers saat momen spesial lebaran merupakan salah satu tradisi untuk memeriahkan hari raya umat muslim. Walaupun bukan hal wajib untuk dilakukan, memberikan hampers lebaran merupakan bentuk kepedulian dan menambah keeratan hubungan dengan sanak saudara maupun rekan bisnis Anda. Selain itu, pemberian souvenir hari raya bisa jadi hadiah berkesan bagi penerimanya. 

Menyambut hari raya idul fitri apakah Anda sudah terpikir untuk memberikan hampers untuk lebaran kepada keluarga maupun rekan bisnis? Sekarang tidak perlu bingung lagi, bersama Kira Souvenir Anda bisa temukan dan custom berbagai ide hampers lebaran yang menarik dan tentunya berbeda dari lainnya! Yuk simak referensi hampers melalui artikel berikut!

Baca Juga: Inspirasi Ide Hampers Menarik untuk Acara Spesial

Referensi Ide Hampers Lebaran untuk Kerabat dan Mitra Bisnis

Kue Kering

Kue kering merupakan salah satu jenis kue yang seringkali dicari saat mendekati momen idul fitri. Selain karena rasanya enak, kue kering juga awet dan tahan lama. Ada banyak jenis kue kering premium yang biasa diberikan saat momen lebaran seperti nastar, kastengel, cookies coklat, dan kue salju. Paket kue kering dengan packaging yang menarik bisa jadi ide hampers lebaran yang berkesan bagi penerima. 

Humidifier dan Essential Oil

humidifier custom

 

Humidifier merupakan alat yang berfungsi untuk melembabkan udara yang juga dilengkapi dengan essential oil. Selain bermanfaat untuk kesehatan, benda ini bisa dijadikan souvenir dan dicustom khusus untuk keperluan berbagai event loh, salah satunya saat momen spesial lebaran. Dengan custom desain khusus pada humidifier, saat penerima menggunakan benda bisa mengingatkan mereka pada momen idul fitri. 

Set Alat Ibadah

Selanjutnya, ada set peralatan ibadah yang sangat cocok untuk diberikan saat momen hari raya. Selain karena bermanfaat untuk keperluan ibadah, set ini bisa jadi kenang-kenangan yang mengesankan. Anda bisa memilih sajadah travel yang compact, mukena travel, sarung, dan tasbih. Dengan memberikan hampers lebaran berupa peralatan ibadah, bisa memberikan nilai tambah yang positif saat menyambut hari raya idul fitri.  

Set Peralatan Makan

Memberikan cutleries set saat momen lebaran masih menjadi favorit dan dicari-cari. Dengan pemilihan alat makan yang cantik dan fungsional, hampers ini bisa jadi hadiah lebaran yang tidak hanya awet namun bisa digunakan berkali-kali sebagai alat makan. Tambahkan kemasan yang cantik dengan desain yang menarik untuk memberikan sentuhan kesan yang istimewa. 

Tumbler dan Mug

tumbler dan mug custom

 

Tumbler dan mug merupakan item favorit yang sering dijadikan sebagai souvenir berbagai event. Dua item ini meskipun terlihat simple, namun merupakan benda yang fungsional dan pasti digunakan dalam kegiatan sehari-hari. Selain fungsional, benda ini juga bersifat ramah lingkungan karena tidak sekali pakai dan dapat mengurangi sampah botol plastik.

Tumbler dan mug juga bisa jadi referensi hampers lebaran yang tidak itu-itu saja loh! Dengan custom desain khusus momen idul fitri ataupun desain nama agar lebih personal pada permukaan tumbler dan mug, dua item ini bisa jadi pilihan hampers lebaran yang memorable dan awet. 

Power Bank dan TWS

Kombinasi dua souvenir digital ini bisa jadi ide untuk dijadikan hampers lebaran. Earphone bluetooth adalah benda yang berguna untuk memudahkan seseorang mendengarkan music, podcast, ataupun meeting online tanpa perlu ribet dengan kabel. Sedangkan power bank sangat berguna sebagai pengisi daya portabel yang dapat dibawa berpergian. Dengan begitu dua souvenir ini bisa jadi hampers yang fungsional, dan dapat di custom khusus edisi hari raya idul fitri. 

Souvenir Tas

Ada banyak jenis tas yang biasa digunakan untuk kegiatan sehari-hari. Tas merupakan kebutuhan sandang yang sangat diperlukan. Selain memilih tas untuk keperluan pribadi, Anda bisa memberikan tas untuk hampers lebaran, corporate gift, acara seminar, atau event lainnya. Beberapa jenis tas yang sering kali dijadikan souvenir seperti clutch bag, tote bag, tas backpack, dan masih banyak lagi. 

Baca Juga: Ide Corporate Hampers Premium untuk Berbagai Acara

Kesimpulan

Membagi-bagikan hampers lebaran merupakan tradisi unik saat menjelang hari raya idul fitri. Pengadaan hampers biasanya untuk dibagikan kepada kerabat ataupun rekan bisnis, hal ini bertujuan sebagai bentuk kepedulian, silaturahmi, dan mempererat hubungan. 

Untuk Anda yang sedang berencana mencari hampers lebaran 2026, Kira Souvenir jual hampers lebaran custom dengan berbagai macam produk souvenir premium untuk momen spesial lebaran. Anda bisa memberikan bingkisan yang menarik dengan kemasan cantik sesuai keinginan Anda. Dijamin bisa jadi hampers yang istimewa!

Tunggu apa lagi? Konsultasikan kebutuhan souvenir custom bersama Kira Souvenir!

Ide Tumbler untuk Souvenir Sebagai Alat Promosi Branding

Ide Tumbler untuk Souvenir Sebagai Alat Promosi Branding

Tumbler merupakan salah satu produk terfavorit dan paling dicari untuk dijadikan sebagai souvenir. Memiliki desain yang unik dan memiliki media yang luas untuk custom branding logo, membuat tumbler bisa jadi alat promosi yang efektif. Selain itu, benda ini bisa dikategorikan sebagai botol yang ramah lingkungan karena dapat digunakan jangka panjang dan mengurangi resiko pembuangan sampah botol plastik. 

Karena penggunaannya yang bermanfaat, tumbler untuk souvenir bisa jadi hadiah untuk kebutuhan kantor ataupun apresiasi kepada relasi bisnis. Dengan memilih tumbler yang tepat, souvenir ini bisa jadi gift yang memorable dan menguntungkan jika disematkan desain logo branding pada botol ini. Yuk simak apa saja jenis tumbler yang cocok dijadikan souvenir melalui artikel dibawah ini!

Baca Juga: 7 Rekomendasi Souvenir Tumbler Custom yang Menarik

Rekomendasi Jenis Tumbler untuk Souvenir

Tumbler Led

tumbler led custom

 

Tumbler led merupakan jenis botol yang dilengkapi dengan layar led suhu. Berfungsi sebagai penunjuk suhu air dalam tumbler, botol ini bisa digunakan untuk wadah minuman panas maupun dingin. Memiliki desain yang stylish, sangat cocok untuk dibawa berpergian. Tambahkan logo pada permukaan souvenir tumbler agar meningkatkan brand awareness perusahaan Anda. 

Tumbler Plastik

Selanjutnya ada jenis tumbler promosi berbahan plastik yang memiliki desain menarik. Meskipun berbahan plastik, masih banyak jenis botol yang berbahan aman BPA free yang bebas dari zat kimia berbahaya. Selain itu souvenir tumbler plastik juga bisa tetap digunakan berulang kali sebagai pengganti botol plastik sekali pakai. 

Tumbler dengan bahan plastik yang berkualitas juga sangat cocok untuk dijadikan souvenir. Botol ini juga bisa jadi alternatif botol sekali pakai yang bisa menjaga kelestarian lingkungan. Pilihlah desain tumbler yang menarik dan desain dengan logo branding untuk merchandise perusahaan yang memorable. 

Tumbler Bamboo

tumbler bamboo custom

 

Berikutnya, Kira Souvenir menawarkan desain tumbler unik berbahan bambu yang unik dan stylish. Souvenir ini memiliki daya tahan yang baik dan juga populer karena berbeda dari lainnya. Dengan gaya yang praktis, sangat cocok untuk dijadikan gift yang mencerminkan kepedulian lingkungan. Perusahaan akan terlihat lebih profesional dan memiliki citra yang baik di mata mitra bisnis. 

Tumbler Stainless

Merchandise tumbler dengan bahan stainless memiliki kemampuan untuk menjaga suhu air lebih tahan lama. Selain itu jenis botol ini juga memiliki kualitas dan daya tahan yang kuat. Tumbler jenis ini sangat dicari-cari karena memiliki kelebihan, yaitu berbahan stainless pada bagian dalam botol. Memiliki banyak desain yang unik dan menarik, benda ini bisa dijadikan tumbler untuk souvenir berbagai event. 

Tumbler Travel Jinjing

tumbler travel jinjing custom

 

Terakhir, jenis tumbler untuk souvenir yang kian marak dan diminati adalah tumbler jinjing. Botol ini memiliki gaya yang stylish dan cocok untuk traveling karena memiliki handle untuk memudahkan botol dibawa dengan dijinjing di tangan. Tumbler travel jinjing sangat bermanfaat dan juga mudah dijangkau oleh banyak orang saat dibawa bepergian. Souvenir ini sudah pasti bisa jadi media promosi yang menguntungkan apabila di custom branding logo yang menarik.

Baca Juga: Ide Souvenir Marketing untuk Strategi Pemasaran yang Efektif

Custom Tumbler untuk Souvenir di KIRA!

Masih ada banyak jenis tumbler yang Kira Souvenir tawarkan untuk kebutuhan berbagai event. Dengan memberikan souvenir berupa tumbler, selain dapat digunakan sebagai alat marketing untuk meningkatkan branding juga bisa membantu perusahaan untuk kampanye dan mempromosikan gaya hidup ramah lingkungan. Dengan begitu, sudah pasti perusahaan akan memiliki citra positif di mata klien.

Kira Souvenir menawarkan berbagai jenis produk souvenir dan hampers eksklusif yang bisa membuat experience berkesan dan tak terlupakan. Dengan berbagai macam pilihan produk berkualitas yang dapat di custom sesuai keinginan, dan pengerjaan yang cepat tanpa mengorbankan kualitas!. Untuk pemesanan dan konsultasi gratis hubungi kami disini.

 

Perbedaan Souvenir Tas Kulit Asli dan Sintetis untuk Corporate

Perbedaan Souvenir Tas Kulit Asli dan Sintetis untuk Corporate

Ada banyak sekali jenis tas yang biasa digunakan untuk kebutuhan sehari-hari. Souvenir tas kulit merupakan salah satu jenis produk yang sering dicari-cari untuk kebutuhan kantor. Namun, sebelum menentukan untuk mencari tas kulit, Anda perlu memperhatikan dan mengamati apakah itu tas kulit asli atau sintetis. Jika dilihat sekilas, keduanya mungkin akan terlihat sama, tetapi jika diperhatikan dengan baik kedua benda ini memiliki perbedaan yang signifikan.  

Untuk mengetahui jenis bahan dan perbedaan tas kulit asli maupun sintetis, Anda perlu mengetahui perbedaan diantara keduanya. Tas kulit asli jelas memiliki harga yang lebih tinggi dibandingkan tas kulit sintetis. Tidak perlu khawatir, jika Anda masih bingung untuk membedakannya, berikut simak perbedaan tas kulit bersama Kira Souvenir!

Baca Juga: 7 Tas Souvenir Custom untuk Meningkatkan Branding Perusahaan

Perbedaan Tas Kulit Asli dan Sintetis

Material Bahan Tas

Perbedaan yang paling penting adalah dari segi material dan bahan souvenir tas kulit. Tas kulit asli terbuat dari kulit hewan seperti sapi, kambing, domba dan beberapa jenis hewan lainnya. Berbeda dengan tas dengan bahan kulit sintetis, bahan vegan leather merupakan bahan alternatif kulit yang tidak mengandung unsur hewani. Jenis bahan tas kulit sintetis atau vegan biasanya terbuat dari bahan pvc atau poliuretan sintetis.

Tampilan dan Tekstur Kulit

Mengapa penting memperhatikan tekstur tas kulit? karena, dari segi tekstur tas kulit dan tampilan bahan kulit asli maupun sintetis memiliki perbedaan yang mencolok. Tas kulit asli memiliki kualitas yang lebih baik dan berserat halus karena terbuat dari bahan alami kulit hewan. Membuat tas ini jadi terlihat lebih premium. 

Sedangkan tas dengan bahan vegan leather meskipun bukan terbuat dari kulit hewan, bahan ini juga memiliki kualitas dan daya tahan yang baik. Warna dari bahan kulit sintetis lebih konstan daripada kulit asli. Selain itu, harganya lebih terjangkau untuk Anda yang sedang mencari tas kulit dengan budget terbatas. 

Aroma yang Khas

Tas dengan bahan kulit asli memiliki aroma yang khas seperti aroma tanah atau kayu yang alami. Aroma ini ini sangat khas sehingga tidak bisa ditiru oleh bahan sintetis. Sedangkan kulit vegan biasanya memiliki aroma yang berbau seperti plastik atau bahan kimia. Dengan memperhatikan aroma dari kedua bahan ini, bisa memudahkan Anda untuk mengetahui jenis bahan tas kulit.

Kualitas dan Daya Tahan

Jika dibandingkan dengan bahan kulit sintetis, daya tahan bahan kulit asli jelas lebih baik. Dari segi kualitas dan harganya juga sangat berbeda dari bahan vegan leather. Hal ini dikarenakan bahan kulit hewan lebih bersifat alami dan dapat mempercantik penggunaan tas. 

Berbeda dengan souvenir tas kulit bahan sintetis, meskipun memiliki daya tahan yang juga cukup baik, namun tetap rawan terkelupas apalagi jika terlalu sering terpapar sinar matahari. Oleh karena itu, jelas tas kulit asli lebih unggul di kualitas dan daya tahan untuk produk tas. 

Perbedaan Harga 

Harga tas dengan bahan kulit jelas memiliki perbedaan yang signifikan. Tas dengan bahan kulit asli cenderung lebih mahal karena proses pembuatan yang rumit dan kualitas premium. Jika Anda memiliki budget lebih dan memerlukan jenis souvenir tas kulit yang premium, Anda dapat memilih bag dengan bahan kulit asli sebagai pilihan. 

Sebaliknya, jika Anda memiliki budget yang pas-pas an, namun ingin juga tetap ingin souvenir yang trendy, Anda bisa memilih tas dengan bahan vegan leather sebagai opsi alternatif yang sesuai. 

Perawatan Tas

Mengenai perawatan, tas dengan bahan kulit asli membutuhkan perawatan khusus. Benda ini harus lebih sering diperhatikan dan dirawat, seperti di lap dengan pelembab dan kain khusus agar tas lebih awet dan tidak cepat rusak. 

Untuk tas dengan bahan vegan leather jelas tidak perlu perawatan ekstra. Tas ini lebih mudah dirawat dan dibersihkan. Dan disimpan di suhu yang tidak terlalu panas agar tas tidak cepat rusak dan terkelupas. 

Baca Juga: Ide Corporate Hampers Premium untuk Berbagai Acara

Kira Souvenir Vendor Souvenir Custom

Untuk Anda yang sedang mencari tas kulit custom, Anda bisa menghubungi Kira Souvenir sebagai solusi vendor penyedia souvenir bag custom. Bersama Kira Souvenir, Anda bisa merencanakan kebutuhan souvenir tas seperti clutch bag, pouch, tas backpack dan lainnya sesuai request bahan seperti kulit asli maupun sintetis. Dengan tambahan emboss desain logo, sangat cocok untuk dijadikan souvenir corporate.

Tunggu apa lagi? Custom souvenir pilihan Anda di Kira Souvenir!

 

Jenis Souvenir Kantor yang Kekinian dan Paling Dicari

Jenis Souvenir Kantor yang Kekinian dan Paling Dicari

Di dalam dunia bisnis, memberikan souvenir yang tepat adalah salah satu cara efektif untuk membangun hubungan baik antar rekan kerja, maupun relasi bisnis. Ada banyak jenis souvenir kantor yang dapat mencerminkan profesionalisme perusahaan dan nilai-nilai instansi maupun nilai suatu organisasi. Souvenir dengan custom logo bisa jadi kenang-kenangan yang meninggalkan kesan mendalam bagi penerimanya. 

Dalam artikel ini, akan kami bahas inspirasi jenis souvenir kantor terpopuler dan paling dicari. Tidak hanya memberikan kesan mendalam, namun juga berkualitas dan bermanfaat. Yuk simak sampai akhir ya!

5 Jenis Souvenir Kantor Paling Populer 

Speaker Portable

speaker portable custom

 

Speaker portable memiliki desain yang minimalis menjadikan benda ini menjadi salah satu jenis souvenir kantor yang sering dicari untuk dijadikan souvenir. Selain simple dan fungsional. Produk ini sangat mudah untuk dikustomisasi karena memiliki media yang luas untuk desain branding logo. 

Speaker portable dapat menjadi pilihan souvenir yang meningkatkan brand awareness karena memiliki keunggulan dan pastinya sangat dihargai oleh penerima. Selain itu, ada banyak jenis produk elektronik dari Kira souvenir yang dapat di custom untuk dijadikan souvenir seperti powerbank, mouse wireless, dan masih banyak lagi. 

Baca Juga: Souvenir Elektronik Custom untuk Promosi Bisnis

Laptop Bag

Laptop bag bisa jadi pilihan yang menarik untuk dijadikan salah satu jenis souvenir kantor. Tas laptop merupakan pilihan produk yang stylish sebagai wadah laptop agar tetap aman. Dengan desain yang praktis dan fungsional, membuat benda ini menciptakan kesan premium dan memberikan kemudahan untuk membawa laptop saat pergi ke kantor. 

Agar souvenir yang diberikan lebih eksklusif, Anda dapat memilih bahan yang awet dengan kualitas premium. Tambahkan emboss logo pada tas laptop untuk meningkatkan kesadaran merek bagi pengguna ataupun orang-orang yang menjangkaunya. Dengan begitu memberikan laptop bag bukan hanya sebagai souvenir kantor, namun juga bisa memberikan kesan yang mendalam bagi penerimanya. 

Kalender Meja

kalender meja custom

 

Kalender adalah alat penanda waktu yang cocok untuk dijadikan souvenir perusahaan. Produk ini sangat dicari-cari oleh perusahaan untuk diberikan kepada karyawan maupun relasi bisnis. Kalender merupakan salah satu jenis souvenir yang biasa dianggarkan setiap tahun oleh perusahaan. Selain unik, dengan desain yang menarik, benda ini bisa jadi dekoratif yang dapat mempercantik dan menjadi pajangan di meja. 

Dengan menambahkan logo perusahaan dan desain pada setiap halaman, kalender tidak hanya sebagai alat penanda waktu, namun juga mudah terlihat dan mudah di akses sehingga menciptakan media promosi yang menguntungkan bagi perusahaan Anda. 

Hand Bag Custom

Handbag merupakan salah satu jenis souvenir kantor yang sering kali dijadikan souvenir. Tas tangan dengan kualitas terbaik adalah pilihan tepat karena akan lebih awet dan tahan lama. Dengan memberikan pilihan tas yang trendy, benda ini bisa jadi investasi yang baik bagi penerimanya. 

Selain memiliki fungsi sebagai wadah barang-barang penting, handbag bisa jadi pelengkap pakaian profesional yang trendy, sangat cocok untuk berbagai acara formal maupun nonformal. Hand bag bisa diberikan tas souvenir untuk acara seminar yang bisa meningkatkan penampilan pengguna dan memberikan kesan menarik. Anda bisa menambahkan custom desain yang unik, seperti logo perusahaan atau personal. Hal tersebut tidak hanya membuat souvenir menjadi memorable, namun juga bisa jadi media promosi untuk meningkatkan brand awareness. 

Baca Juga: 7 Tas Souvenir Custom untuk Meningkatkan Branding Perusahaan

Lanyard 

Lanyard adalah tali gantung yang berfungsi sebagai wadah ID card atau tanda pengenal bagi karyawan maupun staff kantor. Benda ini seringkali dijadikan souvenir kantor karena sangat berguna. Di Kira Souvenir Anda dapat menemukan pilihan lanyard yang modern berbahan vegan leather dengan kombinasi anyaman ataupun kain songket sesuai pilihan. 

Dengan tambahan emboss logo pada lanyard, membuat item ini memiliki kesan tersendiri dan juga berbeda dari lainnya. Sangat cocok untuk diberikan sebagai souvenir kantor. 

Kesimpulan

Ada banyak jenis souvenir kantor yang bisa Anda pilih dan disesuaikan dengan personalitas maupun jenis acara Anda. Tidak perlu bingung untuk memilih dan mempersiapkan souvenir, karena Anda dapat menghubungi Kira Souvenir. Kami siap menyediakan kebutuhan souvenir untuk segala event. Dengan layanan fast respond, pengerjaan cepat dan juga gratis desain. 

Untuk konsultasi dan pemesanan bisa hubungi kami disini.

Tips Memilih Souvenir yang Tepat dan Berkesan

Tips Memilih Souvenir yang Tepat dan Berkesan

Pemberian souvenir bisa sangat berperan penting ketika ada event perusahaan maupun berbagai event spesial lainnya. Tujuan pemberian souvenir, selain sebagai hadiah apresiasi yang dapat memberikan kesan mendalam bagi penerima, juga menjadi pertanda ingat kepada perusahaan atau saat event itu berlangsung. 

Nah, untuk Anda yang masih menimbang-nimbang menentukan jenis souvenir yang tepat, berikut Kira Souvenir bantu rangkumkan tips memilih souvenir yang tepat dan pastinya bekesan untuk segala event. Yuk simak sampai akhir ya!

Baca Juga: Inspirasi Souvenir Promosi Perusahaan Eksklusif untuk Mitra Bisnis

Tips Memilih Souvenir yang Bagus dan Kekinian

Tentukan Tujuan dan Target Audiens

Menentukan tujuan dan target penerima souvenir sangat penting untuk dipertimbangkan karena hal ini dapat efektif dalam mencapai tujuan diberikannya souvenir. Pemberian souvenir memiliki berbagai tujuan yang berbeda seperti meningkatkan kesadaran merek, menarik minat dan perhatian calon klien, atau bahkan hanya sebagai hadiah apresiasi. Oleh karena itu, menentukan jenis souvenir yang tepat akan sangat membantu untuk mencapai tujuan Anda. 

Menentukan Budget yang Realistis

Tips memilih souvenir selain ingin mendapatkan yang terbaik, tentu juga harus memperhatikan budget yang tersedia. Jika sudah tau berapa budget yang tersedia, akan lebih mudah untuk menentukan souvenir yang sesuai. 

Prioritaskan biaya souvenir berdasarkan kebutuhan dan kepentingan. Dengan begitu Anda bisa tetap fokus mencari souvenir terbaik yang sesuai budget tanpa perlu memikirkan resiko kekurangan biaya. Dengan budget yang tepat, pengeluaran akan lebih optimal dan mendapatkan nilai souvenir yang maksimal dan sesuai keinginan. 

Pilih Souvenir yang Bermanfaat dan Berkualitas

Souvenir yang memiliki fungsionalitas memiliki nilai tambah karena dapat berguna dan memiliki manfaat jangka panjang. Ketika Anda memilih produk souvenir, perhatikan barang-barang yang tidak hanya memiliki estetika, namun juga bermanfaat dan berkualitas. 

Souvenir yang bermanfaat dan berguna jangka panjang salah satu contohnya adalah tumbler. Tidak hanya berfungsi sebagai wadah minum, namun juga bisa jadi hadiah yang ramah lingkungan karena dapat mengurangi sampah botol plastik. Selain itu ada juga powerbank sebagai souvenir yang kekinian, clutch bag, dan masih banyak lagi. 

Sesuaikan dengan Personalitas dan Tema Acara

Memilih souvenir perlu disesuaikan dengan tema event Anda. souvenir yang tepat mencerminkan bahwa Anda telah mempertimbangkan rentetan acara dengan matang. Souvenir bisa disesuaikan dengan tema acara seperti dekorasi, atau warna yang senada, dan juga personalitas tamu undangan. 

Pilih Desain yang unik

souvenir power bank custom

Souvenir dengan desain yang unik akan memiliki daya tarik tersendiri bagi penerima. Misalkan souvenir dengan tambahan logo branding, menjadikan benda tersebut sebagai alat pemasaran yang efektif. Atau dengan desain nama, membuat souvenir lebih terkesan personal. Dengan memperhatikan detail kecil seperti ini, membuat souvenir lebih menarik dan menciptakan kesan tersendiri bagi penerima. 

Tentukan Kemasan Souvenir yang Menarik

Kemasan souvenir tidak hanya sebagai bungkus pelindung barang, namun juga menambah nilai estetika pada souvenir tersebut. Packaging yang tepat dan ditambahkan dengan desain yang apik akan lebih terlihat istimewa dan bernilai. Kemasan souvenir bisa disesuaikan dengan karakteristik dan menjadi daya tarik. 

Pilih Vendor yang Terpercaya

Selain memperhatikan tips-tips diatas, berikutnya tips memilih souvenir yang terakhir adalah dengan mencari vendor souvenir custom yang terpercaya. Dengan memilih vendor yang terpercaya, tentunya Anda bisa mendapatkan souvenir berkualitas yang sesuai dengan harapan Anda. Jika Anda masih bingung dan ragu untuk menentukan vendor terbaik, Kira Souvenir bisa jadi solusi untuk memecahkan keraguan Anda!

Kami mampu dipercaya untuk menyediakan berbagai macam produk souvenir berkualitas untuk corporate maupun event lainnya. Tersedia berbagai macam pilihan produk yang dapat di custom sesuai kebutuhan. Untuk konsultasi dan pemesanan hubungi kami disini.

 

Ide Souvenir Promosi Branding untuk Kebutuhan Perusahaan 

Ide Souvenir Promosi Branding untuk Kebutuhan Perusahaan 

Produk souvenir yang di custom dengan merek brand adalah salah satu media paling efektif yang dapat memperkenalkan dan memperkuat brand di tengah persaingan pasar yang kompetitif. Dengan memberikan souvenir promosi branding yang sudah di personalisasi tidak hanya sebagai alat pemasaran namun juga dapat meninggalkan kesan yang mendalam dan meningkatkan kepercayaan konsumen pada perusahaan. 

Untuk membantu Anda menemukan referensi produk souvenir terbaik untuk promosi branding, berikut simak artikel berupa referensi produk souvenir yang cocok untuk di custom logo dari Kira Souvenir. Simak sampai akhir ya!

Baca Juga: Souvenir Produk Elektronik: Meningkatkan Branding di Era Digital

Manfaat Pemberian Souvenir Promosi Branding Sebagai Strategi Pemasaran

Media untuk Memperkenalkan Brand Kepada Calon Klien

Mengenalkan suatu brand ataupun perusahaan adalah hal yang perlu dilakukan untuk meningkatkan penjualan dan memenangkan persaingan bisnis yang kompetitif. Agar strategi pemasaran berjalan efektif, salah satu caranya adalah dengan memberikan souvenir yang sudah di kustomisasi logo maupun branding. Dengan begitu, perusahaan akan lebih dikenal secara luas jika produk yang diberikan berkualitas dan sering digunakan oleh penerima. 

Meningkatkan Kesadaran Merek

Memberikan souvenir branding yang sudah di custom logo, selain sebagai strategi untuk memperkenalkan sebuah perusahaan, juga dapat meningkatkan kesadaran merek. Produk souvenir dengan branding dapat menjadi alat promosi jangka panjang yang selalu mengingatkan penerima kepada perusahaan. 

Memberikan Citra Positif

Memberikan souvenir promosi perusahaan yang berkualitas bisa jadi hadiah yang dapat meningkatkan loyalitas mitra bisnis maupun klien. Souvenir dapat memberikan kesan yang mendalam karena perusahaan sama saja menghargai hubungan bisnis yang sudah terjalin. Dengan begitu, klein akan lebih lebih puas dan percaya kepada perusahaan.

6 Ide Produk Souvenir yang Cocok untuk Media Promosi

Tumbler dan Mug

tumbler dan mug custom

 

Tumbler dan mug merupakan item favorit yang sering dijadikan sebagai souvenir kantor. Dua item ini meskipun terlihat simple, namun merupakan benda yang fungsional dan pasti digunakan dalam kegiatan sehari-hari. Selain fungsional, item ini juga bersifat ramah lingkungan karena tidak sekali pakai dan dapat mengurangi sampah botol plastik. cocok untuk diberikan sebagai souvenir promosi saat ada acara perusahaan. 

Power Bank

Produk power bank kini kian marak dijadikan sebagai souvenir. Media power bank yang luas sangat cocok untuk dijadikan sebagai alat promosi dengan custom desain logo yang menarik pada powerbank. Kegunaan power bank yang sangat berguna sebagai pengisi daya portabel memungkinkan benda ini dibawa berpergian dan dapat dijangkau oleh banyak orang. 

Kaos

Kaos merupakan jenis pakaian yang sering kali digunakan sehari-hari. Pakaian kaos merupakan item favorit untuk dijadikan sebagai souvenir promosi branding maupun perusahaan karena pastinya akan digunakan oleh pengguna. Dengan desain logo pada kaos, perusahaan akan dikenal lebih luas oleh masyarakat dan tentunya dapat meningkatkan brand awareness perusahaan. 

Payung

Pemberian payung sebagai souvenir perusahaan bisa jadi hadiah yang fungsional dan memorable bagi calon klien. Penggunaan payung yang berguna, bisa menjadi media souvenir branding yang efektif. Apalagi Indonesia adalah negara tropis, payung bisa berfungsi untuk melindungi diri dari cuaca di indonesia. Saat payung digunakan dan tersemat logo perusahaan, memungkinkan banyak orang mengenal perusahaan.

Jam Dinding

souvenir jam dinding custom

 

Tidak hanya sekedar pajangan dan penunjuk waktu saja, jam dinding dari Kira Souvenir juga bisa di custom logo branding agar lebih menarik dan personal. Saat diletakkan, jam dinding dengan custom logo perusahaan dapat terlihat dan memiliki daya tarik. Sehingga orang-orang yang melihatnya akan mengenal perusahaan. 

Notebook dan pulpen

Notebook dan pulpen adalah dua benda yang berkaitan satu sama lain. Dua item ini juga masih menjadi pilihan untuk dijadikan souvenir promosi branding. Notebook berguna untuk mencatat agenda penting yang berkaitan dengan pekerjaan maupun pribadi. Dan pulpen merupakan alat esensial yang digunakan untuk media tulis. Tambahkan logo perusahaan pada dua item ini, agar semakin banyak orang mengenal perusahaan Anda. 

Baca Juga: 7 Tas Souvenir Custom untuk Meningkatkan Branding Perusahaan

Kesimpulan 

Itulah beberapa pilihan produk yang dapat Anda jadikan referensi sebagai souvenir promosi branding. Di Kira Souvenir Anda dapat menkonsultasikan pilihan souvenir promosi berkualitas yang sesuai dengan budget dan preferensi perusahaan. Anda tidak perlu bingung lagi, karena kami dapat membantu untuk meningkatkan brand awareness perusahaan Anda.

Yuk konsultasikan kebutuhan souvenir custom bersama Kira Souvenir!

Souvenir Produk Elektronik: Meningkatkan Branding di Era Digital

Souvenir Produk Elektronik: Meningkatkan Branding di Era Digital

Alat elektronik merupakan benda penting yang sangat berfungsi untuk kehidupan sehari-hari. Di era digital ini, memberikan souvenir kantor berupa barang elektronik adalah langkah cerdas untuk meningkatkan branding perusahaan. Selain untuk memperkenalkan merek, souvenir produk elektronik juga dapat memberikan kesan mendalam kepada mitra bisnis perusahaan. 

Apa Itu Produk Teknologi Digital?

Produk digital merupakan item yang diciptakan untuk digunakan secara digital atau non fisik. Dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, penggunaan alat digital kian marak dan sangat diminati karena memiliki fungsionalitas yang tinggi. 

Ada banyak jenis produk digital yang sering kali dijadikan sebagai souvenir, salah satunya adalah E money. Produk digital memiliki banyak kelebihan, karena sangat praktis dan dan mudah digunakan. Selain itu, barang teknologi digital juga terkesan lebih modern karena mengikuti perkembangan teknologi. 

Apa Saja Jenis Produk Elektronik yang Cocok untuk Souvenir?

Power Bank

power bank custom

 

Penggunaan perangkat mobile yang kian marak dan sering dibawa bepergian, membuat power bank menjadi sangat berguna sebagai charger portable. Ukuran powerbank yang minimalis dapat  memungkinkan barang ini untuk dibawa berpergian. 

Power bank tidak hanya berguna untuk keseharian, namun juga dapat menjadi penyelamat saat situasi darurat. Benda ini dapat menjadi souvenir produk elektronik yang dapat diingat dan dihargai dalam jangka panjang.

Jam Meja Digital

Jam digital merupakan jenis jam yang berbeda dari lainnya, karena memiliki estetika dan desain yang unik. Menjadikan item ini sebagai souvenir kantor bisa jadi alat untuk meningkatkan branding yang efektif. Jam meja digital bukan hanya sekedar barang pajangan, namun juga sebagai alat penunjuk waktu yang memorable. 

Flash Disk

Flashdisk merupakan alat untuk penyimpanan data yang juga berfungsi untuk media kegiatan transfer data. Meski sudah banyak tersedia cloud online untuk ruang penyimpanan file ataupun data penting, penggunaan flashdisk masih sangat diminati dan cocok untuk dijadikan souvenir produk elektronik kantor. 

E Money

E money merupakan produk digital yang kini marak digunakan karena praktis dan modern. Berfungsi sebagai alat pembayaran non tunai yang mana nilai uang disetorkan kepada penerbit kartu dan tersimpan dalam server atau chip. Benda ini seringkali menjadi opsi untuk dijadikan souvenir digital kantor yang unik dan kekinian. 

Bluetooth Speaker

bluetooth speaker custom

 

Bluetooth speaker merupakan speaker portable yang praktis tanpa penggunaan kabel. Dengan desain yang compact dan memiliki estetika, produk ini bisa jadi pilihan yang populer sebagai hadiah perusahaan. Memberikan souvenir produk elektronik bluetooth speaker, bisa meningkatkan brand awareness perusahaan Anda

Mouse Wireless

Mouse wireless merupakan benda yang sangat penting bagi pengguna komputer maupun laptop. Benda ini dapat memudahkan pengguna untuk bekerja lebih efisien tanpa perlu ribet dengan kabel. Mouse dengan custom logo perusahaan dapat mengingatkan pengguna pada perusahaan dan meningkatkan produktivitas kerja. 

Humidifier

Humidifier berfungsi sebagai alat untuk melembabkan udara. Selain bermanfaat untuk kesehatan, benda ini bisa dijadikan souvenir dan dicustom dengan logo perusahaan. Sehingga, saat penerima menggunakan humidifier bisa mengingatkan mereka pada perusahaan. Souvenir ini bisa jadi referensi sebagai souvenir produk elektronik untuk promosi bisnis.

Demikian referensi produk elektronik yang cocok untuk dijadikan souvenir. Masih ada banyak lagi jenis alat elektronik kekinian untuk dijadikan souvenir kantor. Jika Anda sedang berencana memberikan souvenir custom untuk kebutuhan corporate maupun event spesial lainnya, Anda dapat menghubungi Kira Souvenir untuk menciptakan souvenir memorable yang sesuai dengan kebutuhan dan keinginan Anda!

Jenis Cinderamata khas Indonesia yang Unik dan Berkesan

Jenis Cinderamata khas Indonesia yang Unik dan Berkesan

Memberikan hadiah berupa cinderamata untuk kebutuhan bisnis bisa jadi kenangan yang mengesankan bagi penerima. Cinderamata khas Indonesia merupakan perpaduan budaya lokal yang menunjukkan karakteristik unik. Dengan memberikan souvenir custom yang memadukan budaya tentunya bisa membangun hubungan yang baik dengan relasi bisnis dan menciptakan kesan yang positif.

Apa Itu Cendera Mata?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), cendera mata adalah hadiah yang diberikan untuk kenang-kenangan sebagai pertanda ingat bagi penerima. 

Cendera Mata merupakan bentuk baku dari kata “cenderamata” dan “cinderamata”. Ketiga kata tersebut tetap memiliki makna yang sama, yang mana cendera mata dapat diartikan sebagai tanda mata atau souvenir yang memiliki nilai kenangan. 

Manfaat Pemberian Cinderamata untuk Kebutuhan Bisnis

Mempererat Hubungan Bisnis

Memberikan sovenir khas Indonesia merupakan bentuk apresiasi atas kerjasama yang telah dibangun dengan relasi bisnis. Souvenir yang diberikan tidak hanya berupa barang, namun juga bentuk perhatian yang menunjukkan profesionalisme perusahaan. Cenderamata dapat menjadi simbol dan harapan untuk kesuksesan di masa depan. 

Menciptakan Kesan Positif

Selain untuk mempererat hubungan bisnis, pemberian cinderamata khas Indonesia juga dapat menciptakan kesan positif. Hal ini dikarenakan perusahaan sama saja menunjukkan kepedulian dan kesan profesional. Sehingga relasi bisnis akan semakin loyal dan percaya kepada perusahaan.

Meningkatkan Brand Awareness

Berikutnya, manfaat pemberian cenderamata untuk keperluan bisnis adalah bisa meningkatkan brand awareness perusahaan. Hadiah cinderamata khas indonesia selain memberikan kesan unik juga bisa menguatkan branding dengan custom logo perusahaan. 

Jenis Cinderamata Kombinasi Budaya Indonesia

Kerajinan Tangan

souvenir custom anyaman

 

Salah satu contoh jenis cendera mata khas Indonesia adalah kerajinan tangan lokal. Di Kira Souvenir ada banyak jenis produk yang memadukan budaya kerajinan tangan lokal Indonesia. Anyaman merupakan produk unik yang ditawarkan. 

Produk-produk di Kira Souvenir tidak hanya menawarkan identitas budaya daerah, namun juga kreativitas pengrajin lokal. Beberapa contoh produk kombinasi anyaman dari Kira Souvenir adalah clutch bag, laptop bag, card holder, dan masih banyak lagi.

Kain Tradisional

souvenir tenun songket custom

 

Indonesia memiliki ciri khas keunikan yang mempesona, salah satunya adalah kain batik. Jenis kain yang unik dan mencerminkan keindahan Indonesia ini bisa jadi salah satu ide cinderamata yang berkesan loh!. Selain kain batik, ada juga kain tenun songket cantik yang bisa menambahkan kesan elegan saat menggunakannya. 

Di era modern, kain batik maupun songket tidak hanya bisa dijadikan sebagai pakaian. Namun juga bisa jadi kombinasi yang unik pada produk souvenir khas Indonesia. Beberapa contoh produk dengan kombinasi songket dan batik adalah tas backpack, pouch, lanyard, dan lainnya. 

Souvenir Custom dengan Sentuhan Kultural

souvenir custom batik

 

Kebutuhan souvenir tidak hanya mengutamakan fungsi, namun juga menunjang gaya dan tampilan. Dengan desain terbaik, akan membuat tampilan produk menjadi lebih menarik. Selain jenis cinderamata khas Indonesia dengan sentuhan kerajinan tangan lokal, masih banyak produk yang dapat di custom dengan desain yang memadukan sentuhan kultural. 

Jika Anda membutuhkan souvenir custom bertemakan nusantara dan budaya, Anda bisa percayakan kepada Kira Souvenir. Anda tidak perlu khawatir dengan desain ataupun custom branding, kami bisa menjadi opsi terbaik untuk meningkatkan exposure dan awareness perusahaan Anda. 

Tunggu apa lagi? Konsultasikan kebutuhan Anda, tim Kira Souvenir siap membantu!

Ide Paket Souvenir Kantor Unik untuk Acara Perusahaan

Ide Paket Souvenir Kantor Unik untuk Acara Perusahaan

Paket souvenir kantor merupakan kumpulan item souvenir yang biasa diadakan untuk keperluan perusahaan. Selain sebagai gift apresiasi atas kerja sama yang telah dibangun dengan mitra bisnis maupun karyawan, souvenir kantor juga dapat menjadi alat yang menguntungkan dalam jangka panjang. Dengan custom desain logo pada souvenir, dapat menciptakan brand awareness.

Setiap perusahaan tentunya ingin memberikan souvenir terbaik. Ada berbagai macam produk dari Kira Souvenir yang dapat Anda custom dan dijadikan pilihan dalam paket souvenir kantor. Dalam artikel ini, simak ide souvenir acara kantor yang dapat Anda jadikan referensi. 

Baca Juga: Rekomendasi Souvenir Acara Kantor Terpopuler

10 Jenis Produk yang Cocok Dalam Paket Souvenir Kantor 

Power Bank

Pemberian power bank sebagai salah satu item dalam paket souvenir kantor bisa jadi hadiah yang memorable. Benda ini bisa memudahkan penerima untuk terkoneksi satu sama lain ketika kehabisan daya ponsel dan tidak tersedia stop kontak. Powerbank merupakan pengisi daya portabel yang praktis dan mudah dibawa kemanapun. Oleh karena itu, benda ini sangat diminati untuk dijadikan souvenir karena mudah di custom desain dan logo yang memungkinkan dijangkau oleh banyak orang.  

Tumbler 

souvenir tumbler custom

 

Merupakan sejenis botol yang dapat digunakan jangka panjang karena tidak sekali pakai. Tumbler merupakan produk yang sangat diminati untuk dijadikan souvenir perusahaan karena kekinian dan dapat dijadikan media promosi jangka panjang. Dengan custom desain dan logo, memungkinkan botol ini dilihat banyak orang saat dibawa bepergian. 

Mug

Kira Souvenir memiliki berbagai pilihan produk mug dengan desain yang unik dan juga bisa dijadikan ide souvenir kantor yang profesional. Gelas ini mudah untuk disematkan desain logo, dan juga bisa disesuaikan dengan tema dan identitas perusahaan. 

Payung Custom

Berikutnya ada payung yang merupakan produk fungsional karena dapat digunakan sehari-hari. Apalagi di Indonesia memiliki iklim tropis, yang memungkinkan penerima untuk menggunakan payung di saat-saat tertentu. Dengan menyematkan logo perusahaan, payung bisa jadi merchandise perusahaan dan media yang menguntungkan karena bisa jadi sarana promosi gratis.

Jam Meja

souvenir jam meja custom

 

Berikutnya ada jam meja yang dapat di custom untuk dijadikan contoh souvenir kantor. Souvenir jam dari Kira Souvenir tidak hanya berfungsi sebagai pajangan saja. Benda ini juga bisa jadi pengingat waktu dan penyimpanan alat kantor seperti pulpen, karena memiliki kompartemen khusus. Tambahkan desain logo, agar item ini bisa memungkinkan penerima untuk terus teringat pada perusahaan. 

Clutch Bag

Clutch bag adalah jenis tas genggam yang juga sangat diminati oleh banyak orang apalagi pekerja kantoran. Tas dari Kira Souvenir terbuat dari bahan vegan leather yang membuat item ini lebih terlihat elegan. Benda ini bisa digunakan untuk berbagai acara formal maupun nonformal. Cocok untuk dijadikan pilihan dalam paket souvenir kantor.

Flashdisk

Flashdisk merupakan media penyimpanan data portable atau alat transfer data yang sangat fungsional di era digital ini. Meskipun telah tersedia banyak perangkat penyimpanan online, benda ini masih dicari dan berguna untuk dijadikan salah satu item dalam paket souvenir kantor. 

Bluetooth Speaker

bluetooth speaker custom

Berfungsi sebagai speaker portable yang praktis. Memiliki desain yang compact dan simple, bluetooth speaker menjadi pilihan yang populer sebagai hadiah perusahaan. Souvenir acara kantor ini tidak akan hanya jadi pajangan semata. Tentunya dengan memberikan souvenir berupa bluetooth speaker, bisa meningkatkan brand awareness perusahaan Anda.

Lanyard

Lanyard merupakan salah satu item yang sering dicari untuk souvenir acara kantor loh!. Merupakan tali gantung untuk tanda pengenal atau ID card. Dengan pilihan bahan berkualitas dan desain yang unik serta emboss logo, lanyard dari Kira Souvenir bisa jadi souvenir yang berbeda dari lainnya.

E Money

Electronic Money merupakan jenis produk elektronik yang kian marak digunakan karena praktis tanpa membawa uang cash. E Money adalah sejenis kartu untuk alat pembayaran nontunai. Nilai uang disetor kepada penerbit kartu dan disimpan secara elektronik di dalam server atau chip. Benda ini bisa di custom khusus dan dijadikan souvenir perusahaan. 

Baca Juga: Ide Souvenir Kenang-Kenangan Perpisahan Kantor yang Berkesan 

Butuh Paket Souvenir Custom?

Untuk menciptakan paket souvenir kantor yang sempurna, perlu pertimbangan yang baik dalam pemilihan produk berkualitas dan tentunya bermanfaat. Kira Souvenir dapat menjadi solusi penyedia souvenir custom untuk keperluan perusahaan maupun event penting lainnya.

Hubungi kami untuk custom produk souvenir pilihan Anda!

Souvenir Mug Custom: Cara Efektif Promosikan Bisnismu

Souvenir Mug Custom: Cara Efektif Promosikan Bisnismu

Menjadikan souvenir mug custom untuk merchandise perusahaan bisa menjadi hadiah kenang-kenangan yang unik dan tentunya bermanfaat. Meskipun terlihat sangat simple dan sederhana, mug masih masih jadi pilihan favorit untuk berbagai aktivitas sehari-hari maupun sebagai souvenir kantor. 

Agar memudahkan kamu menemukan produk yang cocok untuk kebutuhan souvenir kantor eksklusif, kamu bisa menjadikan mug sebagai pilihan yang tepat. Dalam artikel ini, simak manfaat pemberian souvenir mug custom dan jenis-jenis mug yang dapat Anda jadikan referensi untuk souvenir. 

Baca Juga: 7 Rekomendasi Souvenir Tumbler Custom yang Menarik

Manfaat Pemberian Souvenir Mug Custom untuk Kebutuhan Kantor

Memiliki Kualitas dan Daya Guna

Mug merupakan wadah yang digunakan sebagai alat minum. Oleh karena itu, mug bisa dikategorikan sebagai kebutuhan yang penting untuk aktivitas sehari-hari. Dengan pilihan kualitas dan daya tahan yang kuat, mug bisa jadi alat promosi jangka panjang. 

Media Promosi yang Luas

Souvenir mug custom, selain memberikan double impact untuk perusahaan juga sebagai pelengkap ketika ada acara perusahan. Dengan memberikan souvenir, penerima akan lebih terkesan. Sematkan logo dan nama perusahaan pada barang-barang yang diberikan. dengan begitu, souvenir mug bisa dijadikan alat promosi yang menguntungkan. 

Harga yang Lebih Terjangkau

Mug bisa jadi pilihan souvenir terbaik, namun tetap dengan harga yang lebih terjangkau. Pilihan mug yang beragam dan mudah untuk di custom branding maupun inisial nama agar lebih personal, membuat mug menjadi pilihan yang tepat untuk pengadaan souvenir kantor kreatif. 

Meningkatkan Branding

Menciptakan brand awareness merupakan langkah strategis untuk mempromosikan perusahaan kepada klien baru maupun mengingatkannya kepada klien lama. Keberhasilan membangun brand di mata klien adalah strategi untuk memenangkan persaingan bisnis. Oleh karena itu, pemberian mug custom logo perusahaan bisa jadi salah satu langkah efektif untuk meningkatkan branding. 

Produk yang Ramah Lingkungan

Kegunaan mug yang bermanfaat dan dapat digunakan jangka panjang karena tidak sekali pakai, membuat mug bisa dikategorikan sebagai produk yang ramah lingkungan. Penggunaan mug bisa mengurangi sampah limbah plastik dan mendukung gaya hidup berkelanjutan. 

Jenis Mug yang Cocok Untuk Dijadikan Souvenir

1. Mug Keramik

mug keramik custom

Mug keramik adalah jenis gelas yang paling sering digunakan untuk kegiatan sehari-hari karena memiliki bentuk yang sangat simple. Gelas ini biasanya berwarna putih dan sangat mudah untuk desain ataupun custom logo. 

2. Mug Telur

Memiliki bentuk yang unik, berbentuk menyerupai telur membuat gelas ini banyak diminati untuk dijadikan souvenir mug custom. Dengan desain yang menarik dan tentunya fungsional, gelas ini bisa menjadi pilihan yang memiliki estetika untuk souvenir mug promosi bisnis. 

3. Mug Kaca 

Selanjutnya ada mug yang terbuat dari bahan kaca dan memiliki sedotan khusus yang juga terbuat dari bahan kaca. Dilapisi oleh kombinasi vegan leather yang juga mudah untuk di emboss logo, sehingga membuat gelas ini bisa menjadi alat promosi yang efektif.

4. Mug Stainless

mug stainless custom

Jenis gelas yang terbuat dari bahan stainless steel sehingga lebih awet untuk digunakan jangka panjang. Mug ini memiliki model dan desain yang beragam sehingga sangat cocok untuk dijadikan souvenir mug custom di berbagai event kantor ataupun event spesial lainnya. 

Baca Juga: 5 Keunggulan Souvenir Tumbler Stainless Custom

5. Mug Keramik Elektrik

Mug keramik elektrik merupakan gelas keramik yang sederhana namun dilengkapi oleh pemanas elektrik. Bekerja dengan hanya meletakkan mug di atas pemanas elektrik sehingga memungkinkan pengguna untuk membuat minuman panas seperti teh maupun kopi. 

6. Mug Kayu

Terakhir, ada jenis gelas lainnya yang terbuat dari bahan kayu yang unik. Gelas ini memiliki desain yang berbeda dengan lainnya dan tentunya ramah lingkungan. Model gelas yang memiliki estetika membuat benda ini cocok untuk diberikan sebagai souvenir.  

Kira Souvenir: Vendor Souvenir Custom

Memberikan mug yang sudah di kustomisasi tentunya bisa mencerminkan identitas perusahaan. Inilah alasan mengapa produk mug seringkali dijadikan opsi sebagai souvenir custom. 

Untuk memudahkan Anda menemukan souvenir mug custom logo perusahaan yang tepat, Anda dapat konsultasikan kebutuhan souvenir premium custom bersama Kira Souvenir!

7 Tas Souvenir Custom untuk Meningkatkan Branding Perusahaan

7 Tas Souvenir Custom untuk Meningkatkan Branding Perusahaan

Tas merupakan benda penting yang pastinya digunakan untuk aktivitas sehari-hari. Pemberian tas souvenir custom untuk corporate gifting tidak hanya melengkapi pakaian profesional, namun juga bisa meningkatkan branding perusahaan. 

Jika Anda ingin mengadakan souvenir promosi yang fungsional dan memiliki kualitas premium, Anda bisa memilih tas sebagai pilihan souvenir untuk corporate gifting. Berikut beberapa jenis tas promosi custom dari Kira Souvenir yang bisa Anda jadikan alat untuk meningkatkan branding perusahaan. 

Baca Juga: Jenis Merchandise Perusahaan Efektif untuk Menguatkan Branding

Apa Saja Jenis Tas?

Clutch Bag

Clutch bag merupakan tas yang sangat simple namun tetap elegan untuk digunakan di berbagai aktivitas. Tas ini sangat digemari apalagi untuk para pekerja kantoran. Oleh karena itu, clutch bag bisa jadi item rekomendasi untuk tas souvenir custom

Sling Bag

Sling bag dari Kira Souvenir memiliki model yang classy dan bisa membuat pengguna tampak lebih profesional. Tidak hanya itu, memberikan sling bag juga dapat meningkatkan citra perusahaan dengan emboss logo pada  sling bag. cocok untuk debikan sebagai tas promosi custom yang berkelas.

Tas Backpack

Tas Backpack merupakan salah satu jenis tas yang bisa Anda jadikan souvenir untuk meningkatkan brand awarenesss perusahaan. Benda ini memiliki model yang kekinian dan sangat fungsional dengan banyak kompartemen. Tas custom ini bisa memuat banyak barang seperti laptop, dokumen penting, dan lain sebagainya.

Laptop Bag

Berikutnya ada tas laptop yang merupakan benda penting bagi pekerja kantoran karena dapat memuat laptop untuk dibawa bepergian. Laptop bag bisa Anda jadikan tas souvenir custom karena kekinian dan sangat berguna untuk membawa laptop agar tetap aman.

Hand bag

Seperti namanya, handbag digunakan dengan dibawa di tangan. Desain handbag yang simple tapi elegan membuat tas branding ini diminati untuk digunakan saat pergi ke kantor atau bahkan acara lainnya. Tas kantor genggam ini biasanya dibuat dengan bahan kulit dan biasa digunakan juga untuk acara resmi hingga semi formal.

Duffle Bag

Duffle bag adalah tas multifungsi yang memiliki ukuran besar dan berbentuk memanjang. Tas ini dapat digunakan untuk menampung barang-barang saat traveling ataupun saat pergi berolahraga. Memilih desain yang universal dan bahan yang waterproof, item ini bisa dijadikan tas souvenir custom untuk meningkatkan branding perusahaan dengan custom desain dan logo yang unik. 

Tote Bag

Tote bag adalah jenis tas yang sangat diminati oleh sebagian orang. Tas ini juga sering dijadikan souvenir tas perusahaan untuk berbagai acara seperti seminar. Ada banyak bahan yang biasa digunakan untuk membuat tote bag seperti kanvas, katun, kulit, dan lain sebagainya.

Meskipun terlihat sederhana, benda ini juga bisa dijadikan tas kantor eksklusif untuk corporate gift. Pilihlah tote bag yang memiliki kompartemen dan resleting agar agar lebih nyaman digunakan dan barang-barang lebih aman dibawa.

Baca Juga: Ide Souvenir Perusahaan: Media Promosi Branding yang Efektif

Kesimpulan 

Memilih tas souvenir custom yang terbaik melibatkan pertimbangan kebutuhan spesifikasi pengguna, bahan berkualitas, gaya, kenyamanan, dan daya tahan. Pastikan souvenir tas yang dipilih sesuai dengan citra profesional perusahaan dan kebutuhan harian pengguna. 

Untuk menciptakan souvenir kantor yang eksklusif, Anda dapat konsultasikan dan mempercayakan kebutuhan souvenir custom pada Kira Souvenir. Kami siap membantu!

Rekomendasi Souvenir Kantor Pajak Eksklusif untuk Promosi

Rekomendasi Souvenir Kantor Pajak Eksklusif untuk Promosi

Kantor pajak seringkali melakukan sosialisasi untuk memudahkan masyarakat memahami kewajiban dalam hal pembayaran pajak. Pemberian souvenir kantor pajak merupakan salah satu cara efektif untuk menarik perhatian masyarakat sekaligus mempromosikan layanan pajak. 

Agar memudahkan Anda untuk mempromosikan dan mengedukasi masyarakat supaya taat untuk membayar pajak, berikan souvenir custom yang berkesan yang dapat menarik perhatian. Melalui artikel berikut, simak rekomendasikan souvenir yang cocok untuk layanan kantor pajak dari Kira Souvenir. 

Ide Souvenir Kantor Pajak Berkualitas

Payung

Payung merupakan barang efektif yang dapat dijadikan media promosi. Selain sangat fungsional, benda ini juga dapat digunakan dalam berbagai kesempatan. Media payung yang luas untuk di desain logo perusahaan dan pastinya akan mudah dijangkau oleh banyak orang. Meskipun terlihat simple, payung dengan kualitas premium bisa dijadikan souvenir custom logo instansi untuk kantor pajak yang berkualitas. 

Flashdisk

Flashdisk merupakan alat minimalis yang mampu menyimpan data penting. Di era digital, penggunaan produk ini sangat dibutuhkan dan dicari banyak orang. Oleh karena itu, item ini bisa jadi barang yang relevan untuk souvenir kantor pajak. Dengan memberikan flashdisk sebagai souvenir bisa menciptakan kesan modern dan profesional. 

Mug

Mug merupakan benda yang sering digunakan sehari-hari. Bukan sekedar alat minum, benda ini bisa jadi souvenir yang fungsional dan sangat populer. Dengan media yang luas untuk disesuaikan dengan logo perusahaan, mug custom kekinian bisa jadi alat pemasaran yang efektif sebagai souvenir kantor pemerintahan. 

Tumbler

Tumbler merupakan pilihan yang tepat untuk mempromosikan keberlanjutan, karena dapat digunakan jangka panjang. Selain dapat mengurangi sampah botol plastik, botol ini bisa menjaga suhu minuman tetap stabil. 

Kira souvenir menawarkan berbagai jenis produk tumbler berkualitas yang dapat di custom untuk berbagai kebutuhan. Tumbler juga bisa jadi pilihan yang tepat untuk souvenir promosi instansi. 

Pulpen

Pulpen merupakan item yang sangat sederhana, namun seringkali dijadikan sebagai souvenir perusahaan, termasuk souvenir kantor pajak. Souvenir pulpen dapat di custom dengan logo dan dapat menjadi souvenir dengan budget terjangkau. Untuk perusahaan dengan budget souvenir yang terbatas, item ini adalah pilihan yang tepat.  

Handbag

Berikutnya ada hand bag atau tas genggam kekinian sangat diminati apalagi oleh sebagian orang terutama pekerja kantoran. Hand bag bisa jadi souvenir kantor yang menarik dan pastinya memorable. Benda memiliki desain yang elegan, sehingga bisa digunakan untuk berbagai acara dan cocok untuk diberikan sebagai souvenir acara kantor pemerintah.

Jam Dinding

Jam dinding merupakan item minimalis yang tidak hanya sebagai pajangan namun juga berfungsi sebagai penunjuk waktu. Dengan pemberian jam dinding sebagai souvenir, dapat meningkatkan produktivitas kerja. Jam dinding dari Kira Souvenir juga mudah disesuaikan dengan kebutuhan. 

Mengapa Souvenir Kantor Pajak Penting?

Pemberian souvenir untuk kebutuhan kantor pajak bisa jadi media ketertarikan dan meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya kewajiban dalam hal pembayaran pajak. Souvenir yang di custom logo juga memiliki nilai promosi yang efektif dan memudahkan untuk dijangkau lebih luas. 

Ada masih banyak lagi produk dari Kira Souvenir yang dapat di custom untuk berbagai kebutuhan. Kira Souvenir merupakan spesialis penyedia souvenir untuk kebutuhan corporate, yang mampu menghadirkan produk berkualitas untuk meningkatkan kesadaran brand dan citra perusahaan. 

Percayakan kebutuhan souvenir custom bersama Kira Souvenir!